Ramai-ramai Minta Tambah Jatah Kursi di Parlemen
Tahun 2017 diawali para wakil rakyat dengan membahas tambahan jatah kursi di DPR maupun MPR. Substansi pembahasan revisi UU 17/2014 tentang MPR, DPR, DPRD Dan DPD atau disebut UU MD3 pun semakin luas. Wacana revisi UU MD3 menjadi makin nyata…