Category Artikel & Informasi

Bupati Purbalingga Ditangkap KPK, 4 Pejabat Ikut Diperiksa

Sejumlah pejabat aparatur sipil negara dalam lingkungan Pemerintah Kabupaten Purbalingga diperiksa penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi di Mapolres Banyumas, Kamis (7/6/2018). Pemeriksaan tersebut diduga terkait operasi tangkap tangan Bupati Purbalingga, Tasdi dan Kepala Bagian Layanan Pengadaan (BLP) Hadi Iswanto oleh petugas…

×

Konsultasi Hukum

× KONSULTASI